Download Dari Mega Upload tanpa harus Mendownload Zango Toolbar

October 11, 2008

Mega Upload adalah suatu web site yang tujuannya adalah sebagai tempat sharing data. Rada mirip dengan Rapidshare, tetapi bedanya, di Mega Upload banyak keterbatasannya. Misalnya dalam 1 hari hanya di batasin download beberapa file saja, dan yang paling utama adalah, Jika ingin mendownload sebagai free user, maka kita harus mendownload Zango Toolbar.

Zango Toolbar ini sendiri walaupun di bilang aman di Mega Upload, tetapi banyak yang bilang kalau dia ini sebenarnya Spy Ware dan ad Aware dan bakal bikin berat dan banyak nyuri data yang kamu miliki selama berinternet. Yang jadi dilema adalah, Mega Upload tidak mengizinkan kita untuk mendownload file yang ada di servernya jika kita tidak terlebih dahulu mendownload dan menggunakan Zango Toolbar di Browser kita. Tapi fear not, karena sekarang ada solusinya. Anda tetap bisa mendownload dari Mega Upload tanpa perlu meningstall ataupun mendownload Zango Toolbar.
Read the rest of this entry »